Kamis, 12 Mei 2016

Bis MGI Bandung -Depok yg nyaman

   Untuk yang belum tahu MGI, itu adalah bis yang melayani trayek tertentu. Yang saya biasa naiki adalah jurusan depok- bandung. Kursinya nyaman. 2 kiri 2 kanan. Biaya cuma 70rb/org. Ini wkt sy naik tgl 11 mei 2016 kemarin. Jalannya juga enak, tidak kebut2 an. Oh ya. Di MGI tidak ada kelas patas atau ekonomi.smua sama. Tp dijamin nyaman. Hanya tidak ada wc. Dan kemarin krn ada kecelakaan di tol, bandung- depok yang biasanya ditempuh 3 jam, menjadi 5 jam. Masalahnya ac nya dingin dan saya terlalu banyak minum sarang burung.hhmmm. masalah deh. Bagaimana mengatasinya? Sy menuliskannya diartikel sy yg lain.
  Oh ya. Mengenai kenapa saya naik bis, pertimbangannya karena bawa banyak barang dan oleh2. Selai, jaket.dll. yg klo naik travel pasti ditolak atau harus dipangku. Klo naik ka, jauh dari rumah dan harus turun di gambir lalu harus pindah stasiun. Sgt tdk praktis dan masih bingung smp skrg knp dibikin sgt sulit begitu. Sekian dulu.Mau tulis tips lainnya. Mumpung inget. Stay tune....

Tidak ada komentar:

Posting Komentar